Selasa, 21 Februari 2017

Cara Memasang Anti Copy Paste Di Blog NO 1 TOP MAARKOTOP


Cara Memasang Anti Copy Paste Di Blog

cara memasang anti copy paste di blog
ELANGEE - Cara Memasang Anti Copy Paste Di Blog. Bagi para author blog..copy paste artikel adalah hal yang sangat dibenci. Kalian pernah berpikir...saya sudah susah payah membuat suatu artikel, tapi ada seseorang yang tinggal enak copy paste saja dan mempublikasikan nya di blog nya. Tapi ada cara lain untuk copy paste artikel selain klik kanan, yaitu dengan "CTRL + U" (Baca juga : Cara Redirect Halaman Yang di CTRL + U) Mau tau caranya gimana? Oke, saya akan jelaskan.

Anti Copy Paste Pada Bagian Tertentu Saja Di Postingan :

  1. Masuk ke dashboard blog kalian, >> Template >> Edit HTML
  2. Cari kode ]]></b:skin> atau </style> dan letakan kode dibawah ini diatas kode ]]></b:skin> atau </style>
  3. .do-not-copy {
      -webkit-user-select:none;
      -khtml-user-select:none;
      -moz-user-select:none;
      -ms-user-select:none;
      user-select:none;
    }
  4. Simpan template
Bagi yang ingin menerapkan nya di postingan gunakan penulisan dalam mode HTML. Contohnya dibawah ini :
<div class="do-not-copy"> isi artikel Anda yang tidak ingin dicopas </div>

Anti Copy Paste Pada Semua Bagian Di Postingan :

  1. Masuk ke dashboard blog kalian, >> Template >> Edit HTML
  2. Cari kode </head> dan letakan kode berikut ini dibawah kode </head>
  3. <script type="text/javascript">
    if (typeof document.onselectstart!="undefined") {
    document.onselectstart=new Function ("return false");
    }
    else{
    document.onmousedown=new Function ("return false");
    document.onmouseup=new Function ("return true");
    }
    </script >
  4. Simpan template
Nah begitulah caranya...dengan ini kalian tidak perlu khawatir kalau artikel kalian akan dicuri. Selamat mencoba :) Baca Juga : Template Blog SEO Optimized



EmoticonEmoticon